Bintangmotor.com – Lampu depan merupakan komponen yang penting bagi sepeda motor, sehingga harus terus dijaga kenormalannya. Selain untuk membantu pengelihatan pengendara saat malam, lampu depan yang menyala normal juga merupakan salah satu syarat keamanan berkendara.
Ada beberapa penyebab umum yang membuat lampu depan motor bermasalah. Tips agar lampu bohlam tidak cepat putus/mati :
- Gunakan bohlam asli pabrikan (agar Watt nya sesuai dg kebutuhan motor)
- Kabel yang korslet (pastikan memperhatikan kabel saat mengganti lampu)
- Kiprok rusak (kiprok yg rusak bisa mengganggu proses pengisiannya, secara otomatis hal tersebut akan membuat tingkat kelistrikan yg menuju arah bohlam menjadi lebih)
- Soket rusak
- Terkena air
- Menggunakan lampu secara bergantian, karna pada 1 bohlam ada 2 rambut bohlam yaitu lampu jarak jauh dan dekat, bila siang pakailah yang jarak jauh dan bila malam pakai lampu jarak dekat, jadi salah satu lampu tidak cepat putus karena terlalu sering terpakai.